Jalur Kereta Purwokerto-Cirebon Sudah Bisa Dilalui, Kecepatan Terbatas
Jateng Terkini Selasa, 05 Desember 2023 – 07:03 WIB
Jalur hilir lintas Purwokerto-Cirebon sudah bisa dilalui dengan kecepatan terbatas, tetapi tidak untuk jalur sebaliknya karena masih tertimbun longsoran.