Kronologi Kecelakaan di Fly Over Jatingaleh Semarang, Korban Tewas Tabrak Pot Tanaman

Senin, 21 Februari 2022 – 18:05 WIB
Kronologi Kecelakaan di Fly Over Jatingaleh Semarang, Korban Tewas Tabrak Pot Tanaman - JPNN.com Jateng
Proses evakuasi korban kecelakaan di fly over Jatingaleh oleh relawan PMI Kota Semarang. FOTO: Humas PMI Kota Semarang.

"Zuhdiyyah Zidan Alsyafiq berstatus belum bekerja, sementara Imam Ahmad Kustanto masih pelajar," ucapnya.

Pengendara Honda Vario mengalami luka cidera di bagian kepala langsung dievakuasi menuju RSUP Dr Kariadi Semarang.

"Mengalami luka pada cidera kepala meninggal dunia di lokasi kejadian dibawa ke kamar jenazah di RSUP Dr. Kariadi Kota Semarang," tutur Sigit.

Sementara itu, pengendara Yamaha Jupiter Z dievakuasi oleh tim medis dilarikan ke RS Banyumanik untuk penanganan luka di bagian kepala.

"Mengalami luka ringan di bagian kepala, dirawat di RS Banyumanik 2 Kota Semarang," imbuhnya.

Kerugian materi dari kecelakaan maut tersebut yaitu sepeda motor Honda Vario didapati rusak pada stang dan selebor depan pecah.

"Sementara sepeda motor Jupiter Z didapati rusak pada bodi depan pesok dan ampu depan pecah," paparnya. (mcr5/jpnn)

Kecelakaan di fly over Jatingaleh, Kota Semarang, menelan korban jiwa. Korban tewas seusai menabrak pot tanaman. Begini kronologinya.

Redaktur : Sigit Aulia Firdaus
Reporter : Wisnu Indra Kusuma

Facebook JPNN.com Jateng Twitter JPNN.com Jateng Pinterest JPNN.com Jateng Linkedin JPNN.com Jateng Flipboard JPNN.com Jateng Line JPNN.com Jateng JPNN.com Jateng

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News