Selama Libur Nataru, Naik Direct Train Jakarta-Semarang Cuma 5 Jam
Selasa, 10 Desember 2024 – 20:45 WIB
Sementara itu, di Daerah Operasi (Daop) 4 Semarang akan ada 32 perjalanan keberangkatan. Rinciannya yaitu lima KA jarak jauh kelas eksekutif, 17 KA jarak jauh kelas eksekutif campuran, enam KA jarak jauh dan menengah kelas ekonomi, dan empat KA lokal.
"Jumlah tersebut termasuk satu KA tambahan, yaitu KA Argo Merbabu Tambahan kelas eksekutif relasi Semarang Tawang-Jakarta Gambir dengan kapasitas 500 tempat duduk tiap perjalanan. Ada juga 61 KA yang melintas di Daop Semarang," kata Kepala KAI Daop 4 Semarang Daniel Johanes Hutabarat.(mcr5/jpnn)
Naik direct train Jakarta-Semarang cuma lima jam selama libur Nataru.
Redaktur : Danang Diska Atmaja
Reporter : Wisnu Indra Kusuma
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News