Jadwal Buka Puasa Solo, Klaten, Sukoharjo, dan Sekitarnya, Selasa 26 April
Selasa, 26 April 2022 – 16:05 WIB
Dalam Kitab Fathul Qorib karya Syekh Al Allamah Muhammad bin Qasim Al Ghazi menyebutkan salah satu hal yang disunahkan dalam puasa adalah segera berbuka.
Ketika waktu berbuka sudah tiba, umat Islam disunahkan untuk segera melakukannya.
Orang yang puasa hendaknya berbuka terlebih dahulu dengan kurma. Jika tidak memiliki kurma maka cukup dengan meminum air putih.
Dengan mengetahui jadwal buka puasa di Solo dan sekitarnya, umat Islam di wilayah setempat bisa lebih tenang dalam beribadah puasa.
Terus terapkan protokol kesehatan karena masih dalam situasi pandemi Covid-19.(mar4/jpnn)
Simak Jadwal buka puasa Solo, Klaten, Sukoharjo, dan Sekitarnya hari ini, Selasa 26 April 2022. Cek di sini ya!
Redaktur & Reporter : Sigit Aulia Firdaus
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News