Sembuh dari Cedera, Mohamed Salah Sudah Berlatih Bersama Liverpool
Rabu, 14 Februari 2024 – 23:16 WIB

Pemain Liverpool Mohamed Salah berlatih bersama tim pada Selasa (13/2/2024) sore waktu setempat di AXA Training Center, Kirkby, Inggris (ANTARA/Liverpool)
Lalu, pada latihan itu berpartisipasi juga pemain muda yang sedang naik daun, Conor Bradley yang telah absen dua laga sebelumnya karena ayahnya baru meninggal dunia.
Dengan ini, Salah, juga Alisson, Gomez, dan Bradley berpotensi kembali ambil bagian saat The Reds tandang ke Stadion Gtech Community, Sabtu (17/2) pukul 19.30 WIB melawan Brentford pada pekan ke-25 Liga Inggris. (antara/jpnn)
Mohamed Salah tampak sudah berlatih bersama Liverpool pada Selasa (13/2) waktu setempat di AXA Training Center, Kirkby, Inggris.
Redaktur & Reporter : Danang Diska Atmaja
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News