Persis Solo dan PSIS Semarang Satu Grup di Turnamen Pramusim

Senin, 30 Mei 2022 – 08:58 WIB
Persis Solo dan PSIS Semarang Satu Grup di Turnamen Pramusim  - JPNN.com Jateng
Pelatih Persis Solo Jacksen F Tiago (kiri) memberikan instruksi kepada Alfath Fathier dalam latihan yang digelar di Stadion Sriwedari Solo. Foto: ANTARA/HO Media Offiser Persis Solo.

2. Persikabo 1973

3. PSM Makassar

4. Persik Kediri

Panitia penyelenggara akan menggelar babak grup dengan sistem single match. Dua besar dari setiap grup akan bertanding di babak perempat besar.

Sistem tersebut akan berlaku hingga babak perempatfinal, sedangkan pada babak semifinal dan final menggunakan format tandang dan kandang.

Pada babak final sedianya akan dihelat 14 dan 17 Juli 2022.(mcr21/jpnn)

Turnamen pramusim sepak bola segera dihelat, Persis dan PSIS satu grup.

Redaktur : Sigit Aulia Firdaus
Reporter : Romensy Augustino

Facebook JPNN.com Jateng Twitter JPNN.com Jateng Pinterest JPNN.com Jateng Linkedin JPNN.com Jateng Flipboard JPNN.com Jateng Line JPNN.com Jateng JPNN.com Jateng

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News