Persis Solo Asah Gaya Permainan Selama Jeda Liga 1
Selasa, 17 Oktober 2023 – 15:43 WIB
Medina mencoba berbagai strategi permaina untuk menghadapi beragam situasi yang ada di pertandingan.
"Saya mencoba bermain dengan empat dan tiga pemain bertahan, menerapkan penguasaan bola, melakukan serangan balik cepat dan juga memainkan permainan bertahan yang solid," ungkapnya.
Persis Solo saat ini masih berkutat di papan tengah klasemen sementara Liga 1, tepatnya di peringkat ke-11 dari 18 kontestan dengan koleksi 20 poin.
Di laga pekan ke-16 pada Minggu (22/10) mendatang, Persis Solo akan bermain tandang melawan Persita di Stadion Indomilk Arena, Tangerang. (JPNN)
Persis Solo memanfaatkan jeda kompetisi dalam rangka FIFA Match Day untuk berbenah segi gaya permainan.
Redaktur & Reporter : Danang Diska Atmaja
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News