6 Fakta Rencana Pernikahan Idayati dan Anwar Usman, dari Kisah Cinta hingga Didera Isu Politik
“Senang aja mas,” katanya.
Idayati memastikan bahwa akad nikah dan resepsi pernikahannya bakal dihelat di Solo pada, 26 Mei 2022.
Meskipun demikian, dirinya belum bisa memastikan acara resepsi di Bima, Nusa Tenggara Barat, tempat kelahiran Anwar Usman.
“Yang 26 (Mei) sudah fiks, tetapi yang Bima kayaknya belum,” imbuh dia.
4. Syarat khusus dari KUA
Kantor Urusan Agama (KUA) Banjarsari, Kota Surakarta, mengaku sudah menerima informasi terkait rencana pernikahan Idayati.
Kepala KUA Banjarsari Arba'in Basyar mengatakan pada Senin (21/3) kemarin sudah ada utusan keluarga yang menyampaikan rencana pernikahan tersebut.
Saat disinggung mengenai layanan dari KUA, Arba'in memastikan tidak ada pelayanan khusus yang akan diberikan meski yang akan melangsungkan akad merupakan keluarga presiden.
Ada sejumlah fakta soal rencana pernikahan Idayati dan Anwar Usman. Berikut ini kisah cinta adik Jokowi itu hingga didera isu politik.
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News