Urusan Gibran dengan PDIP Selesai, Segera Kembalikan KTA
Jumat, 27 Oktober 2023 – 16:16 WIB

Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka saat diwawancarai di Balai Kota Surakarta, Senin (23/10). Foto: Romensy Augustino/JPNN.com
"Sudah saya beritahu berkali-kali, Mbak Puan sudah jelas, enggak perlu saya ulang ulang lagi," katanya. (mcr21/jpnn)
Urusan Gibran Rakabuming Raka dengan PDIP selesai. Dia pun berencana menemui Ketua DPC PDIP Solo FX Hadi Rudyatmo untuk mengembalikan Kartu Tanda Anggota (KTA).
Redaktur : Danang Diska Atmaja
Reporter : Romensy Augustino
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News