Solo Raya jadi Tuan Rumah Pekan Paralimpiade Nasional 2024

Jumat, 21 Juni 2024 – 16:45 WIB
Solo Raya jadi Tuan Rumah Pekan Paralimpiade Nasional 2024 - JPNN.com Jateng
Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotejo saat diwawancarai di Solo, Jumat (21/6). Foto: Romensy Augustino/JPNN
Guna mendukung penyelenggaraan itu, Pemkot Surakarta segera melakukan perbaikan minor di venue Peparnas. 

"Terima kasih Pak Menteri atas kepercayaannya Solo dipilih lagi untuk menjadi tuan rumah event olahraga yang cukup besar. Dan karena waktu yang sangat mepet ini harus kita harus kejar mungkin perbaikan-perbaikan minor di beberapa venue," kata dia.

Gibran menegaskan Solo siap menjadi tuan rumah Peparnas 2024. Kesiapan itu tidak lepas dari kesuksesan Solo dua kali ditunjuk sebagai tuan rumah penyelenggaraan ASEAN Para Games. 

"Insyaallah, Solo siap, venue siap, fasilitas siap. Dan pengalaman kami dua kali menjadi tuan rumah ASEAN Para Games tentunya ini menjadi lebih siap," tutup dia. (mcr21/jpnn)
Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo memastikan bahwa Pekan Paralimpiade Nasional (Peparnas) 2024 dipusatkan di Jawa Tengah.

Redaktur : Danang Diska Atmaja
Reporter : Romensy Augustino

Facebook JPNN.com Jateng Twitter JPNN.com Jateng Pinterest JPNN.com Jateng Linkedin JPNN.com Jateng Flipboard JPNN.com Jateng Line JPNN.com Jateng JPNN.com Jateng

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News