Tabrak Mobil Minibus, Kereta Api Bangunkarta Tujuan Jakarta Berhenti Luar Biasa

Rabu, 23 Februari 2022 – 16:08 WIB
Tabrak Mobil Minibus, Kereta Api Bangunkarta Tujuan Jakarta Berhenti Luar Biasa - JPNN.com Jateng
ilustrasi - kereta api. Foto: Antara

"Karena jarak yang sudah dekat, akhirnya mobil menemper (tertabrak) KA Bangunkarta," ungkapnya.

Terkait dengan kejadian tersebut, Ayep mengimbau masyarakat untuk selalu disiplin dalam berlalu lintas terutama saat melintasi perlintasan sebidang.

Menurut dia, kejadian kecelakaan mobil yang menabrak KA Bangunkarta tersebut perlu menjadi perhatian masyarakat pengguna jalan raya karena hal itu menunjukkan bahwa kedisiplinan masyarakat dalam berlalu lintas masih rendah.

"Untuk menekan angka kecelakaan dan korban, maka masyarakat diharapkan dapat lebih disiplin dalam berlalu lintas serta menyadari dan memahami juga fungsi pintu pelintasan," katanya. (ant/mar4/jpnn)

Kereta Api Bangunkarta tujuan Jakarta harus berhenti secara luar biasa seusai menabrak mobil minibus di Banyumas. Satu penumpang tewas 3 lainnya luka-luka.

Redaktur & Reporter : Sigit Aulia Firdaus

Sumber antara
Facebook JPNN.com Jateng Twitter JPNN.com Jateng Pinterest JPNN.com Jateng Linkedin JPNN.com Jateng Flipboard JPNN.com Jateng Line JPNN.com Jateng JPNN.com Jateng

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News