Soal Konvoi Khilafatul Muslimin di Brebes, Pemprov Bereaksi, Intelijen & Amir Ditemui
Kamis, 02 Juni 2022 – 02:20 WIB

Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Jateng Haerudin. Foto: Jatengprov.go.id
Dengan demikan, pihaknya menyatakan Jateng aman dari pengaruh Khilafatul Muslimin.
Menurutnya peristiwa konvoi khilafah yang berdekatan dengan Hari Lahir Pancasila harus menjadi momentum untuk menghentikan segala aktivitas yang bertentangan dengan nilai dan dasar negara.
"Saya kira ini momen yang pas juga karena segala sesuatu yang bertentangan dengan nilai Pancasila, harus dihentikan,” jelasnya.(mar4/jpnn)
Video viral konvoi Khilafatul Muslimin di Brebes, memancing tanggapan berbagai pihak. Simak reaksi Pemprov Jateng.
Redaktur & Reporter : Sigit Aulia Firdaus
Sumber jatengprov
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News