Ganjar Minta Masyarakat Hindari Petasan saat Perayaan Tahun Baru 2023

Khusus soal kondusifitas wilayah Ganjar mengimbau kepada masyarakat agar pada Nataru 2023, semua komponen bisa saling menghormati.
“Saya mengajak masyarakat untuk perayaan Natal besok kita bisa saling menghormati agama apa pun,” ujarnya.
Khususnya di perayaan Natal, Ganjar berharap masyarakt umum bisa turut merasakan sukacitanya sehingga toleransi beragama bisa dari Jawa Tengah bisa ditunjukkan.
“Ritual mereka beribadah kita hormati, kita turut merayakan dengan ikut bersukaria meskipun tentu saja tidak ikut ibadahnya. Nah dengan cara itu, hormat menghormatinya akan bisa ditunjukkan,” ujarnya.(mcr5/jpnn)
Ganjar Pranowo mengajak masyarakat menghindari penggunaan petasan di malam perayaan Tahun Baru 2023.
Redaktur : Sigit Aulia Firdaus
Reporter : Wisnu Indra Kusuma
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News