PSIS Semarang Kalah Telak dari Persib, Gilbert Agius Beri Alasan, Kecewa

"Namun, kami harus fight sampai kompetisi usai nanti. Kami harus maksimalkan pemain yang ada,” kata pelatih asal Malta itu.
Terkait kekalahan dari Persib ini, Glibert Agius menyebut ini akan jadi pelajaran penting untuk skuat Mahesa Jenar.
“Laga ini jadi pelajaran kami karena sebelumnya PSIS belum pernah kebobolan tiga gol dan kami harus belajar. Kami butuh belajar dari laga ini untuk kemudian diimprovisasi menjadi tim yang lebih baik lagi,” pungkas Gilbert.
Dengan catatan 43 poin, kini PSIS ada di peringkat ke-3 setelah digeser Persib yang punya 45 poin dan ada di peringkat ke-2 dalam klasemen sementara Liga 1.
Di laga berikutnya, PSIS akan menjamu Persik Kediri di Stadion Moch Soebroto Magelang pada Minggu (3/3). (JPNN)
PSIS Semarang mengalami kekalahan telak dari Persib Bandung dengan skor 0-3 dalam laga pekan ke-26 Liga 1 2023/2024 di Stadion Si Jalak Harupat, Selasa (27/2) m
Redaktur & Reporter : Danang Diska Atmaja
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News