PSIS Semarang Merekrut Pemain Asing Berdarah Brasil, jadi Benteng Pertahanan
Selasa, 16 Juli 2024 – 09:35 WIB
"Selamat datang Joao. Semoga lini belakang PSIS makin solid dengan hadirnya Joao dan bawa PSIS berprestasi musim ini. Dan kami juga berharap dia cepat beradaptasi dengan sepak bola Indonesia,", terang Yoyok Sukawi.
Joao Ferrari sendiri disodori kontrak oleh PSIS selama satu musim di kompetisi Liga 1 2024/25. (JPNN)
Menjelang bergulirnya Liga 1 musim 2024/2025, PSIS Semarang mendatangkan bek asing berdarah Brasil.
Redaktur & Reporter : Danang Diska Atmaja
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News