Bertandang ke Stadion Manahan, PSIS Punya Motivasi Lebih untuk Kalahkan Persis Solo

Jumat, 02 September 2022 – 13:25 WIB
Bertandang ke Stadion Manahan, PSIS Punya Motivasi Lebih untuk Kalahkan Persis Solo - JPNN.com Jateng
Asisten Pelatih PSIS Semarang I Komang Putra (tengah) dan Alfeandra Dewangga (kanan) saat menjalani jumpa pers di Stadion Manahan, Jumat (2/09/2022). Foto : Romensy Augustino/JPNN.com

"Buat pertandingan besok sama seperti pertandingan sebelumnya. Kami menganggap semua pertandingan final," ujarnya.

Sementara itu, pemain PSIS Alfeandra Dewangga menyebut modal di Piala Presiden menjadi motivasi bagi para pemain untuk pertandingan besok sore. 

"Kondisi tim juga sangat baik untuk pertandingan besok sore. Saya juga tidak pernah memikirkan derby atau apa, yang penting bermain dengan positif dan maksimal," katanya.

PSIS Semarang kemungkinan juga akan mendapat dukungan dari sekitar 1.800 suporter sesuai dengan jumlah tiket yang disediakan oleh panpel pertandingan.

"Suporter juga bagian dari tim. Semoga kehadiran suporter bisa membawa positif bagi PSIS," tuturnya. (mcr21/jpnn)

PSIS Semarang punya motivasi lebih untuk mengalahkan tuan rumah Persis Solo pada laga pekan kedelapan Liga 1 2022/2023.

Redaktur : Danang Diska Atmaja
Reporter : Romensy Augustino

Facebook JPNN.com Jateng Twitter JPNN.com Jateng Pinterest JPNN.com Jateng Linkedin JPNN.com Jateng Flipboard JPNN.com Jateng Line JPNN.com Jateng JPNN.com Jateng

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News