Pemkot Semarang Klaim Banjir Mulai Surut, Aktivitas Warga Kembali Normal
Rabu, 20 Maret 2024 – 21:55 WIB

Kondisi jalan di Kecamatan Genuk, Kota Semarang sudah mulai surut. FOTO: Humas Pemkot Semarang.
Pihaknya akan membuat rekap laporan terkait wilayah yang terdampak banjir. Nantinya, informasi itu akan menjadi bahan evaluasi penanganan banjir ke depan.
"Dibuatkan sistem satu data. Tidak hanya untuk banjir saja, tetapi juga potensi ancaman longsor juga. Kemudian jalan yang rusak, rumah yang rusak. Kalau bisa by-data kan bisa langsung diforward dan disalurkan," katanya. (mcr5/jpnn)
Pemerintah Kota (Pemkot) Semarang mengklaim banjir di Ibu Kota Jawa Tengah (Jateng) sudah mulai surut.
Redaktur : Danang Diska Atmaja
Reporter : Wisnu Indra Kusuma
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News