UPGRIS Menerima Kunjungan Pimpinan Uniwara, Bahas Kerja Sama Berbagai Bidang

Kamis, 25 April 2024 – 13:55 WIB
UPGRIS Menerima Kunjungan Pimpinan Uniwara, Bahas Kerja Sama Berbagai Bidang - JPNN.com Jateng
Rektor UPGRIS Sri Suciati menandatangani kerja sama berbagai bidang dengan pimpinan Uniwara. FOTO: Humas UPGRIS.

Menurutnya, magang menjadi hal penting bagi mahasiswa maupun institusi.
Kampus bisa menunjukkan kepada dunia industri akan keterampilan yang dimiliki mahasiswa.

"Pada proses magang, kami bisa menunjukkan mahasiswa kami dapat diandalkan. Dunia industri pun akan menaruh kepercayaan," tuturnya.

Sementara itu, Rektor Uniwara Daryono menilai UPGRIS termasuk salah satu perguruan tinggi di bawah naungan PGRI yang populer dan dikenal di Jawa Timur.(mcr5/jpnn)

Pimpinan Uniwara berkunjung ke UPGRIS bahas kerja sama berbagai bidang.

Redaktur : Danang Diska Atmaja
Reporter : Wisnu Indra Kusuma

Facebook JPNN.com Jateng Twitter JPNN.com Jateng Pinterest JPNN.com Jateng Linkedin JPNN.com Jateng Flipboard JPNN.com Jateng Line JPNN.com Jateng JPNN.com Jateng

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News