Penembakan Siswa SMKN 4 Semarang: Fakta, Kontroversi, & Upaya Mencari Keadilan

Sabtu, 30 November 2024 – 14:10 WIB
 Penembakan Siswa SMKN 4 Semarang: Fakta, Kontroversi, & Upaya Mencari Keadilan - JPNN.com Jateng
Ilustrasi penembakan siswa SMK N 4 Semarang. Foto: ANTARA News/Ridwan Triatmodjo

Kakek korban Siman (72) menyatakan dukungan terhadap langkah tersebut demi mendapatkan keadilan. "Setuju, ini demi keadilan," ujar Siman, yang mengenang cucunya sebagai sosok pendiam dan penurut.

Siman mengaku baru mengetahui cucunya meninggal akibat tertembak ketika kepolisian memberi informasi menjelang ekshumasi. (mcr5/antara/jpnn)

Peristiwa penembakan terhadap Gamma Rizkynata Oktafandy (17), seorang siswa SMK Negeri 4 Semarang, Jawa Tengah, pada Minggu dini hari (24/11) mengguncang publik

Redaktur & Reporter : Danang Diska Atmaja

Facebook JPNN.com Jateng Twitter JPNN.com Jateng Pinterest JPNN.com Jateng Linkedin JPNN.com Jateng Flipboard JPNN.com Jateng Line JPNN.com Jateng JPNN.com Jateng

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News