Bukan Karena PPKM, Ternyata Ini Alasan Satpol PP Kerap Segel Karaoke di Kudus
Rabu, 02 Maret 2022 – 08:22 WIB
Pada Bab II Pasal 2 dijelaskan bahwa orang pribadi atau badan dilarang melakukan kegiatan usaha hiburan diskotik, kelab malam, pub, dan usaha karaoke di wilayah Kudus.
Ancaman atas pelanggaran ketentuan Pasal 2, diancam pidana kurungan paling lama 3 bulan atau denda paling banyak Rp 50 juta (antara/jpnn)
Kepala Satpol PP Kudus mengungkapkan alasan sebenarnya penyegelan sejumlah Karaoke di wilayah setempat. Ternyata
Redaktur & Reporter : Sigit Aulia Firdaus
Sumber antara
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News