5 Buah Berwarna Merah yang Kaya Manfaat, Nomor 3 Wow
Buah mungil ini memiliki kandungan antioksidan, serat, dan flavonoid melawan radikal bebas dan yang mampu mengurangi risiko terkena kanker, diabetes, hipertensi, dan penyakit jantung.
3. Delima
Yang harus diperhatikan lagi, buah delima mampu mengurangi peradangan di seluruh tubuh, bahkan dapat membantu mencegah kanker prostat, hingga mencegah stres.
4. Paprika
Buah satu ini mengandung banyak vitamin yaitu, vitamin A, B, dan C serta memiliki kandungan folat.
Karena banyak komposisi tersebut, buah paprika mampu meningkatkan sistem dalam tubuh.
5. Tomat
Rasanya asam dan segar, tomat merah memiliki kandungan likopen tinggi yang efektif melawan kanker prostat, kanker kerongkongan, dan kanker usus besar.
Kali ini, JPNN.com akan membagikan keistimewaan buah berwarna merah untuk menjaga kondisi tubuh sehat dalam menjalankan aktivitas.
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News