8 Fakta Eks Tembok Keraton Kartasura Dijebol, Pengakuan Warga hingga Murka Gusti Moeng
Senin, 25 April 2022 – 14:42 WIB

Satuan Polres Sukoharjo saat mendatangi lokasi di pengerusakan eks tembok Keraton Kartasura, Sabtu (23/04/2022). Foto: Romensy Augustino/JPNN.com
"Saya kira penetapan terlebih dulu karena tembok yang mengalami pengerusakan itu adalah bagian dari situs yang lebih besar," terangnya.
Setelah peninjauan, Hilmar beserta stakeholder terkait akan segera merumuskan langkah-langkah lanjutan terkait pengelolaan situs mengingat kajian yang dilakukan oleh BPCB Sukoharjo sudah selesai.
"Kalau sudah penetapan tidak diikuti dengan renacana yang clear mau ngapain ke depan juga percuma," tegas dia.(mcr21/mar4/jpnn)
Berikut sejumlah fakta kasus perusakan eks tembok Keraton Kartasura yang memancing amarah bupati hingga murka Gusti Moeng.
Redaktur & Reporter : Sigit Aulia Firdaus
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News