Cuaca Semarang Raya Hari Ini, 10 Juli 2022, Potensi Hujan Ada di Salatiga
![Cuaca Semarang Raya Hari Ini, 10 Juli 2022, Potensi Hujan Ada di Salatiga - JPNN.com Jateng](https://cloud.jpnn.com/photo/jatim/news/normal/2022/02/27/ilustrasi-berawan-pagi-hari-foto-wisnu-indra-kusumajpnncom-a-s8tk.jpg)
jateng.jpnn.com, SEMARANG - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksi cuaca berawan hingga berawan akan menghiasi Semarang dan sekitarnya pada Minggu (10/7).
Prakirawan BMKG Stasiun Meteorologi Ahmad Yani Semarang Winda Ratri menyebut cuaca Semarang umumnya berawan.
Dia mengatakan angin berhembus dari arah timur menuju selatan dengan kecepatan 10 hingga 25 kilometer/jam. Suhu udara berkisar 24 hingga 34 derajat celsius.
Kemudian kelembapan udara mencapai 50 persen hingga 80 persen.
Informasi di laman BMKG menyebut bahwa cuaca di sekitar Semarang umumnya berawan-hujan ringan.
Berikut prakiraan cuaca hari ini di Semarang dan sekitarnya hari ini dari pukul 07.00-19.00 WIB:
Cuaca Semarang
Pagi: Cerah Berawan
Siang: Cerah Berawan
Sore: Berawan
Malam: Berawan
Prakiraan cuaca Semarang Raya hari ini, Minggu 10 Juni 2022. Simak selengkapnya info dari BMKG Jateng di sini.
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News