Undip Semarang Makin Inovatif, Operasikan Bus Kampus, Tekan Kendaraan Pribadi
Jumat, 14 Oktober 2022 – 01:50 WIB

Bus kampus beroperasi di lingkungan Undip Semarang. (ANTARA/ HO-Humas Undip Semarang)
Ke depan, kata dia, bus yang mulai beroperasi mulai pukul 07.00 hingga 17.00 WIB akan diperluas jangkauan operasinya jika memperoleh respon dan animo tinggi mahasiswa.
"Tidak menutup kemungkinan diperluas rutenya hingga keluar kampus," katanya.(antara/jpnn)
Undip Semarang mulai mengoperasikan bus kampus sebagai upaya menekan penggunaan kendaraan pribadi.
Redaktur & Reporter : Sigit Aulia Firdaus
Sumber antara
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News