Semarang Dipercantik, Puluhan Lapak PKL Dirobohkan

Rabu, 08 Februari 2023 – 02:10 WIB
Semarang Dipercantik, Puluhan Lapak PKL Dirobohkan - JPNN.com Jateng
Petugas Satuan Polisi Pamong Praja (PP) Kota Semarang memasang garis polisi pada bekas lapak pedagang kaki lima (PKL) di bawah Flyover Tanjung Mas, Semarang, Selasa (7/2/2023). ANTARA/Zuhdiar Laeis.

Sementara itu, Ketua Paguyuban PKL dan Karaoke Pelabuhan Tanjung Mas Pardi menyebutkan bahwa pembongkaran lapak sudah sesuai prosedur dan melalui tahap sosialisasi.

Karena itu, kebanyakan pedagang dan pemilik karaoke telah berinisiatif untuk membongkar sendiri lapaknya, dan menunggu arahan untuk relokasi ke tempat yang baru.

"Kami itu pokoknya ikut aturan saja, Yang penting semua aman, nyaman dan dimanusiakan," ujarnya.(mar4/jpnn)

puluhan lapak PKL di bawah flyover Pelabuhan Tanjung Mas Semarang dirobohkan demi mempercantik wajah kota.

Redaktur & Reporter : Sigit Aulia Firdaus

Sumber antara
Facebook JPNN.com Jateng Twitter JPNN.com Jateng Pinterest JPNN.com Jateng Linkedin JPNN.com Jateng Flipboard JPNN.com Jateng Line JPNN.com Jateng JPNN.com Jateng

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News