Petaka Syawalan di Pekalongan, Petasan Meledak, Seorang Bocah Tewas

Sabtu, 29 April 2023 – 17:17 WIB
Petaka Syawalan di Pekalongan, Petasan Meledak, Seorang Bocah Tewas  - JPNN.com Jateng
Sejumlah petugas Kepolisian Resor Pekalongan masih melakukan olah tempat kejadian perkara kasus meledaknya sebuah petasan yang mengakibatkan 1 korban tewas dan 4 korban lainnya mengalami luka-luka, Sabtu (29/4/2023). ANTARA/Kutnadi.

Lebih lanjut, Arif Fajar Satria juga mengatakan sebenarnya pihak kepolisian telah melakukan penyisiran ke sejumlah daerah untuk menyita balon yang akan dilepaskan ke udara secara liar dan petasan.

"Kami dibantu kepala desa telah memberikan sosialisasi terhadap bahaya petasan sekaligus melakukan penyisiran," jelasnya. (antara/jpnn)

Polisi Pekalongan masih menyelidiki seorang korban tewas dan empat orang lainnya mengalami luka-luka akibat ledakan petasan, di Desa/Kecamatan Karangdadap.

Redaktur & Reporter : Danang Diska Atmaja

Sumber antara
Facebook JPNN.com Jateng Twitter JPNN.com Jateng Pinterest JPNN.com Jateng Linkedin JPNN.com Jateng Flipboard JPNN.com Jateng Line JPNN.com Jateng JPNN.com Jateng

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News