Seusai TC di Kota Solo, Timnas U-17 Indonesia Punya Dua Agenda Lagi

Senin, 14 Agustus 2023 – 10:59 WIB
Seusai TC di Kota Solo, Timnas U-17 Indonesia Punya Dua Agenda Lagi  - JPNN.com Jateng
Timnas U-17 Indonesia bertemu Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka di Lodji Gandrung Solo, Senin (14/8). Foto: Romensy Augustino/JPNN.com

Sementara itu, Gibran Rakabuming Raka mengungkapkan bahwa dirinya tidak sabar untuk menantikan timnas U-17 berlaga di partai semi final dan final. Dia pun berjanji akan mengerahkan warga Solo memenuhi Stadion Manahan guna memberikan dukungan.

"Kami enggak sabar untuk lihat teman-teman semua nanti bisa tampil di semi final sama final. Biar saya mengerahkan seluruh warga Solo untuk memberi semangat ke kalian semua," katanya.

Sementara itu, pemain Persis Solo Rian Miziar yang ikut hadir dalam kegiatan tersebut mengatakan tidak banyak anak di negeri ini yang bisa memperkuat timnas U-17.

"Besar harapan saya di kompetisi nanti bisa maksimal dan meraih hasil terbaik," tuturnya. (mcr21/jpnn)

Timnas U-17 Indonesia mengakhiri agenda pemusatan latihan di Kota Solo dengan makan bersama Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka di Lodji Gandrung, Senin

Redaktur : Danang Diska Atmaja
Reporter : Romensy Augustino

Facebook JPNN.com Jateng Twitter JPNN.com Jateng Pinterest JPNN.com Jateng Linkedin JPNN.com Jateng Flipboard JPNN.com Jateng Line JPNN.com Jateng JPNN.com Jateng

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News