Hasil Piala Dunia U-17: Uzbekistan Lumpuh, Doumbia Cetak Hattrick untuk Mali
Anak asuh Jamoliddin Rakhmatullaev belum sekalipun mencatat peluang berbahaya.
Tambahan 7 menit yang diberikan oleh wasit asal Uruguay, yakni Tejera Gustavo belum mengubah hasil.
Pertandingan di babak pertama pun berkahir dengan keunggulan Mali U-17.
Memasuki babak kedua, tidak terjadi banyak perubahan. Mali asuhan Soumaila Coulibaly masih mendominasi jalannya permainan.
Sejumlah peluang berhasil diciptakan, salah satunya lewat tendangan Mamadou Doumbia yang menghasilkan tendangan sudut pada menit ke-49.
Memasuki menit ke-70 Mali diuntungkan dengan penggunaan tekhnologi VAR di ajang.
Wasit Tejera menghadiahi Mali pinalti setelah melihat hasil rekaman.
Kesempatan itu tak disia-siakan Mamadou Doumbia untuk mencetak brace.
Mali mendominasi penuh atas Uzbekistan di Laga Pembukan Piala Dunia U-17 di Stadion Manahan Solo. Doumbia sampai cetak hattrick.
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News