Ganjar Sukses Merayu Dubes Korea Soal SDM Pekerja di Kawasan Industri Batang
Kamis, 09 Juni 2022 – 19:50 WIB

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo dan Duta Besar Republik Korea untuk Indonesia, Park Tae-sung dalam pertemuan di Puri Gedeh, Kamis (8/6). Foto: Humas Pemprov Jateng.
Dia optimistis jalinan itu akan berjalan lancar, khususnya mengenai kolaborasi dari investasi sebesar USD 9,8 miliar atau Rp 142 triliun.
"Saya juga yakin dengan kerjasama ini kami bisa hasilkan manfaat dengan baik secara ekonomi untuk Batang dan Jawa Tengah," paparnya.(mcr5/jpnn)
Ganjar Pranowo sukes merayu Duta Besar Republik Korea untuk Indonesia, Park Tae-sung dalam peningkatan SDM (sumber daya manusia) Jawa Tengah.
Redaktur : Sigit Aulia Firdaus
Reporter : Wisnu Indra Kusuma
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News