Lebih dari 1 Juta Siswa di Jateng Telah Divaksin, Sebegini Perinciannya
"Upaya percepatan juga dilakukan dengan jemput bola, ini bekerjasama dengan institusi pendidikan dan organisasi profesi, serta pelibatan TNI-Polri," ujarnya.
Berdasarkan data yang dihimpun JPNN.com, dari keseluruhan siswa yang telah divaksin, 1.020.158 di antaranya merupakan siswa SMA/SMK/SLB.
Di jenjang sekolah yang dikelola pemerintah provinsi itu terinci 250.188 adalah siswa SMA, 638.411 siswa SMK, dan 6.559 siswa SLB.
Sedangkan di sekolah yang dikelola kabupaten/kota terinci 651.526 siswa dari satuan pendidikan TK/PAUD/KB-SD-SMP.
Sementara itu, sekolah yang ditangani Kanwil Kemenag meliputi RA,MI,MTs,MA dengan total siswa yang telah divaksin sebanyak 197.194 siswa. (mcr5/jpnn)
Sebanyak satu juta siswa dari semua jenjang di Jawa Tengah telah divaksin. Begini uraian vaksinasinya.
Redaktur : Sigit Aulia Firdaus
Reporter : Wisnu Indra Kusuma
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News