BIN Jateng Lakukan Vaksinasi Door to Door, Ternyata
Kamis, 09 Desember 2021 – 20:42 WIB
Menurut dia, metode door to door merupakan cara efektif untuk menyisir warga yang belum divaksinasi sehingga tenaga kesehatan BIN Jateng didampingi perangkat desa setempat langsung mendatangi kediaman warga.
Metode itu, kata dia, dapat menjangkau bagi warga yang memiliki keterbatasan ke sentra vaksinasi seperti lansia dan disabilitas.
"Adanya kegiatan vaksinasi ini, kami berharap kekebalan komunal dapat segera terbentuk. Kemudian aktivitas ekonomi dapat kembali seperti sediakala," katanya. (antara/jpnn)
BIN Jateng ikut mensukseskan target vaksinasi di Batang. Daerah ini jadi salah satu prioritas utama.
Redaktur & Reporter : Sigit Aulia Firdaus
Sumber antara
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News