Kuasa Hukum: Tak Ada Unsur Politik dalam Gugatan Almas Tsaqibbirru Terhadap Gibran

Sabtu, 03 Februari 2024 – 03:00 WIB
Kuasa Hukum: Tak Ada Unsur Politik dalam Gugatan Almas Tsaqibbirru Terhadap Gibran - JPNN.com Jateng
Almas Tsaqibbirru Re A, mahasiswa Universitas Surakarta (UNSA) yang menggugat Gibran Rakabuming Raka atas perkara wanprestasi. Foto: Romensy Agustino/JPNN.com

Dia juga menegaskan bahwa tuntutan klienya tidak berkaitan dengan Pilpres 2024 yang akan dilangsungkan pada 14 Februari.

"Ini tidak ada urusan Pilpres, kalau kaitannya politik pasti saya jumpa pers," kata dia.

Arif pun menganggap lumrah komentar publik terhadap tindakan yang dilakukan oleh Almas.

"Mungkin ada yang senang dan ada pro-kontra dan itu lumrah," tutur dia. (mcr21/jpnn)

Kuasa hukum Almas Tsaqibbirru mengatakan kliennya menuntut Gibran Rakabuming Raka bukan karena ada tekanan politik.

Redaktur : Danang Diska Atmaja
Reporter : Romensy Augustino

Facebook JPNN.com Jateng Twitter JPNN.com Jateng Pinterest JPNN.com Jateng Linkedin JPNN.com Jateng Flipboard JPNN.com Jateng Line JPNN.com Jateng JPNN.com Jateng

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News