Lapangan Pekerjaan Terbatas, UPGRIS Dorong Mahasiswa jadi Pengusaha
Selasa, 10 September 2024 – 21:04 WIB

Rektor UPGRIS Sri Suciati. FOTO: Wisnu Indra Kusuma/JPNN.com.
Dalam pemberian dana hibah, Wismilak Foundation akan memberikan secara perorangan terhadap mahasiswa. Nominalnya bervariasi hingga ratusan juta rupiah tergantung ide dan pengaruh bagi masyarakat.
"Ada mahasiswa yang mendapatkan Rp 250 juta, Rp 50, Rp 25, dan Rp 10 macam-macam, produknya hijab, jamu, kerupuk, buku dan macam-macam," katanya.(mcr5/jpnn)
UPGRIS mendorong mahasiswa jadi pengusaha lantaran kondisi lapangan pekerjaan terbatas.
Redaktur : Danang Diska Atmaja
Reporter : Wisnu Indra Kusuma
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News