Safari Ramadan, Wali Kota Semarang Umumkan Wacana Program 6 Hari Sekolah

Pernyataan itu, pernah disampaikan Agustina dalam masa kampanye Pemilihan Wali Kota, dan Wakil Wali Kota (Pilwakot) Semarang di Pondok Pesantren Al Itqon Bugen, Tlogosari Wetan, Pedurungan pada Kamis, 10 Oktober 2024.
Sebelumnya, kebijakan program lima hari sekolah diteken oleh Wali Kota Semarang Hendrar Prihadi alias Hendi pada Juli 2017. Keputusan itu menyesuaikan Peraturan Menteri Pendidikan, dan Kebudayaan Permendikbud) Nomor 23 Tahun 2017.
Ketetapan tersebut berlaku bagi sekolah yang mampu menerapkannya. Seiring berjalannya waktu, seluruh sekolah negeri di bawah Pemkot Semarang telah mempraktikkannya hingga delapan tahun ini. (wsn/jpnn)
Rencana Agustina Wilujeng Pramestuti akan mengembalikan Program 6 Hari Sekolah di Kota Semarang.
Redaktur : Danang Diska Atmaja
Reporter : Wisnu Indra Kusuma
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News