Miris, Eks Tembok Keraton Kartasura Sudah Dirusak Puluhan Tahun, Gegernya Sekarang
Senin, 25 April 2022 – 20:28 WIB

Ketua RT 02/RW 10 kampung Krapyak Kulon, Kartasura, Sukoharjo, Kartasura, Sumani (78) saat diwawancarai wartawan, Senin (25/04/2022). Foto: Romensy Augustino/JPNN.com
"Mereka membongkar itu (tembok) untuk membuat semen merah kemudian dijual," jelasnya.(mcr21/jpnn)
Ketua RT setempat mengungkapkan fakta bahwa perusakan yang terjadi di eks tembok Keraton Kartasura sudah terjadi puluhan tahun. Kok bisa?
Redaktur : Sigit Aulia Firdaus
Reporter : Romensy Augustino
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News