Jadi Duta Kampus UNS, Riski dan Karen Tak Menyangka

Minggu, 05 Juni 2022 – 14:17 WIB
Jadi Duta Kampus UNS, Riski dan Karen Tak Menyangka - JPNN.com Jateng
Muhammad Ivan Rizki dan Gracia Karen Sukmana saat tengah menerima penghargaan sebagai Duta Kampus UNS. Foto: Romensy Augustino/JPNN.com

Salah satunya adalah unggul dalam MBKM (merdeka belajar kampus merdeka) yang dikembangkan oleh Kemendikbudristek.

“Saya mengapresiasi para duta kampus yang telah melalui tahapan panjang,” tutur Prof. Jamal.

Terpisah, Kepala UPT Humas dan Media UNS Deddy Whinata menambahkan para juara akan memperoleh trofi serta uang pembinaan.

Untuk juara 1 memperoleh Rp 2 juta, juara 2 Rp 1,5 juta, juara 3 Rp 1 juta dan untuk Duta Berbakat, Duta Intelegensi, Duta Persahabatan dan Duta Favorit masing masing memperoleh Rp 500 ribu. 

Selain itu ada pula penghargaan Duta Intelegensi, Persahabatan dan Duta Favorit.

"Duta Intelegensi dan Persahabatan dinilai oleh juri yang berasal dari internal dan eksternal UNS, sedangkan Duta Favorit berdasarkan jumlah like di Instagram," pungkasnya.(mcr21/jpnn)

Muhammad Ivan Rizki dan Gracia Karen Sukmana terpilih menjadi Duta Kampus UNS (Universitas Sebelas Maret) Solo 2022.

Redaktur : Sigit Aulia Firdaus
Reporter : Romensy Augustino

Facebook JPNN.com Jateng Twitter JPNN.com Jateng Pinterest JPNN.com Jateng Linkedin JPNN.com Jateng Flipboard JPNN.com Jateng Line JPNN.com Jateng JPNN.com Jateng

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News