Penjualan Kurang Maksimal, Tiket Konser Noah di Solo Masih Sisa Cukup Banyak
Minggu, 17 Juli 2022 – 09:26 WIB

Ariel Noah saat menyanyikan salah satu lagu hits Noah di Gor Sritek, Solo, Sabtu (16/07/2022). Foto : Romensy Augustino/JPNN.com
Ribuan penonton yang hadir pun seperti tidak kehilangan energi untuk ikut bernyanyi hingga Noah menyanyikan lagu terakhir di konser tersebut yakni Cobalah Mengerti.
"Ini rangkaian sebenarnya, Solo menjadi titik pertama dan besok titik kedua ke Purwokerto," kata Pradita.
Menurutnya Pradita, banyaknya event di Solo dalam 1-2 minggu belakangan menyebabkan penjualan tiket di konser Noah tidak maksimal.
"Mungkin secara ekonomi uang yang dimiliki masyarakat Solo akan digunakan untuk kepentingan lainnya," tuturnya. (mcr21/jpnn)
Penjualan tiket konser Noah di Solo tidak begitu laris. Setidaknya masih sekitar 400-an tiket yang tersisa.
Redaktur : Danang Diska Atmaja
Reporter : Romensy Augustino
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News