FiberStar Gaet Huawei, Tawarkan Fiberoptic di Kota Semarang
Selasa, 23 Agustus 2022 – 19:55 WIB

Technofeast (Technology, Fiber, Eat, and Social Time) di PO Hotel Semarang, Selasa (23/8). Foto: Humas FiberStar.
Alif mengatakan Huawei akan memberikan kemajuan bagi perkembangan teknologi Indonesia dengan menunjang product solution seperti FSI, Cloud, FTTH dan SD WAN One Global Network.
"Alat ini seperti firewall yang memiliki antivirus, dan memblokir konten pornografi," tuturnya.(mcr5/jpnn)
FiberStar menjalin kerja sama dengan Huawei untuk menyediakan akses informasi tentang teknologi terbaru milik perusahaan tersebut di Kota Semarang.
Redaktur : Sigit Aulia Firdaus
Reporter : Wisnu Indra Kusuma
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News