Begini Cara Menyimpan Uang Kertas Agar Tak Dimakan Rayap

Selasa, 13 September 2022 – 18:28 WIB
Begini Cara Menyimpan Uang Kertas Agar Tak Dimakan Rayap - JPNN.com Jateng
Samin (53) saat sedang memperlihatkan uang miliknya yang dimakan rayap di SD Lodjiwetan, Solo, Selasa (13/09/2022). Foto : Romensy Augustino/JPNN.com

Sementara itu, Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka meminta masyarakat untuk kembali memanfaatkan bank sebagai tempat penyimpanan uang yang aman.

"Disimpan di bank," kata Gibran saat diwawancarai di Balai Kota Surakarta.

Gibran menilai jika menabung uang untuk jangka panjang lebih aman disimpan di bank.

"Kalau memang untuk menabung dengan jangka lama lebih baik di bank," tuturnya. (mcr21/jpnn)

Uang puluhan juta milik Samin (53) rusak akibat dimakan rayap. Bank Indonesia pun mengimbau masyarakat agar bisa menyimpan uang dengan aman.

Redaktur : Danang Diska Atmaja
Reporter : Romensy Augustino

Facebook JPNN.com Jateng Twitter JPNN.com Jateng Pinterest JPNN.com Jateng Linkedin JPNN.com Jateng Flipboard JPNN.com Jateng Line JPNN.com Jateng JPNN.com Jateng

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News