Demo Tolak UU Cipta Kerja di Semarang Rusuh, Lima Mahasiswa Diamankan Polisi
Kamis, 13 April 2023 – 22:45 WIB

Kerusuhan terjadi saat demonstrasi menolak UU Cipta Kerja di depan Kantor Gubernur Jateng, Semarang, Kamis (13/4/2023). ANTARA/I.C. Senjaya
Kerusuhan sendiri tidak berlangsung lama setelah petugas bertindak tegas.
Arus lalu lintas di Jalan Pahlawan sudah kembali lancar setelah para peserta aksi membubarkan diri pada petang hari. (antara/jpnn)
Polisi mengamankan lima demonstran saat ricuh dalam unjuk rasa menolak Undang-Undang Cipta Kerja yang digelar mahasiswa di depan Kantor Gubernur Jawa Tengah.
Redaktur & Reporter : Danang Diska Atmaja
Sumber antara
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News