Musim Kemarau Segera Tiba, Sumber Air di Batang Diperkuat
Selasa, 16 Mei 2023 – 13:25 WIB

Direktur Utama Perusahaan Daerah Air MInum Sendang Kamulyan Kabupaten Batang Yulianto. ANTARA/Kutnadi
"Biasanya, wilayah yang terdampak kekeringan berada di sekitar Kawasan Industri Terpadu Batang dan Kecamatan Subah. Demikian juga, kami mengimbau warga agar efisiensi air bersih," kata Yulianto.(antara/jpnn)
PDAM Batang melakukan penguatan debi sumber air memasuki musim kemarau untuk mencukupi kebutuhan air bersih masyarakat.
Redaktur & Reporter : Sigit Aulia Firdaus
Sumber antara
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News