Ribuan Ton Beras Impor Asal Kamboja Tiba di Jateng, Kualitasnya Sangat Baik
Kamis, 02 November 2023 – 17:08 WIB
Pengiriman pertama sebesar 3.500 ton, kata dia, mulai dibongkar hari ini, sementara sisanya sudah dalam perjalanan menuju Semarang.
Baca Juga:
"Pendistribusian beras ini merata di seluruh Jawa Tengah," katanya.
Dia menambahkan beras impor tidak dijual umum, tetapi hanya untuk memenuhi penugasan pemerintah, seperti bantuan pangan serta Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan.
"Untuk bantuan pangan tertinggi di wilayah Keresidenan Pekalongan," katanya.(antara/jpnn)
Ribuan ton beras asal Kamboja tiba di Jateng melalui Pelabuhan Tanjung Ema Semarang. Kulitasnya diklaim sangat baik.
Redaktur & Reporter : Sigit Aulia Firdaus
Sumber antara
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News