Momen Belasan Gangster Membubarkan Diri & Minta Maaf ke Warga Semarang
Selasa, 01 Oktober 2024 – 20:07 WIB
"Kami akan terus melakukan pendekatan kepada para gangster yang belum bergabung melalui orang tua, lingkungan supaya mereka segera membubarkan diri dari aktivitas gangster di Kota Semarang," tuturnya.
Sementara itu, Kabid Humas Polda Jateng Kombes Pol Artanto mengatakan akan melakukan monitoring secara masif di lapangan untuk mencegah para gangster berulah kembali.
"Hari ini mereka ada kurang lebih 19 gangster yang sepakat membubarkan diri. Selanjutnya kami akan melakukan monitor perkembangan situasi di lapangan," kata Kombes Artanto.(mcr5/jpnn)
Minta maaf kepada masyarakat, belasan gangster di Semarang membubarkan diri.
Redaktur : Danang Diska Atmaja
Reporter : Wisnu Indra Kusuma
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News