Densus 88 Amankan Barang Ini dari Rumah Terduga Teroris di Boyolali
Jumat, 04 Agustus 2023 – 12:10 WIB

Densus 88 melakukan penggeledahan rumah terduga teroris di Boyolali, Jawa Tengah, Jumat (4/8). Foto: Romensy Augustino/JPNN.com.
"Barang bukti yang tadi diamankan adalah barang bukti yang ada kaitannya dengan tindak pidana terorisme," jelasnya.
Sebelumnya diberitakan bahwa tim Densus 88 menangkap S dan T pada Selasa (1/08). Keduanya diduga terlibat dalam peristiwa bom bunuh diri yang terjadi di Mapolsek Astanaanyar. (mcr21/jpnn)
Densus 88 anti-teror melakukan penggeledahan di rumah terduga teroris berinisial S di Trayu, Banyudono, Boyolali, Jawa Tengah (Jateng), Jumat (4/08) pagi.
Redaktur : Danang Diska Atmaja
Reporter : Romensy Augustino
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News