Aji Santoso Ungkap Penyebab Kekalahan Persebaya dari PSIS
Senin, 17 Juli 2023 – 15:15 WIB

Persebaya Surabaya gagal meraih poin penuh saat bertandang ke markas PSIS Semarang pada laga pekan ketiga Liga 1 2023/2024 di di Stadion Jatidiri, Semarang, Minggu (16/7). Foto: Liga Indonesia Baru
Hasil buruk yang diderita Persebaya lebih karena kurang efektifnya dalam melakukan penyelesaian akhir.
"Kalau komunikasi sebenarnya tidak ada masalah karena sekali lagi peluang kalau tidak dikonversi jadi gol, ya perlu saya cermati," ujarnya.
Setelah menghadapi PSIS Semarang, di laga berikutnya Persebaya akan menghadapi RANS Nusantara FC di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya pekan depan. Kini Persebaya berada di posisi 11 dengan perolehan 4 poin. (JPNN)
Aji Santoso menyebutkan masih ada masalah mentalitas pemain Persebaya saat tumbang dari PSIS Semarang.
Redaktur & Reporter : Danang Diska Atmaja
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News