Bak Seorang Pawang, Guru Tenangkan Siswa SLB Negeri Semarang yang Takut Jarum Suntik

Sabtu, 08 Januari 2022 – 16:30 WIB
Bak Seorang Pawang, Guru Tenangkan Siswa SLB Negeri Semarang yang Takut Jarum Suntik - JPNN.com Jateng
Tim Khusus Pengendali Siswa SDLB Negeri Semarang saat akan disuntik vaksin Covid-19. FOTO: Wisnu Indra Kusuma/JPNN.com.

Namun, mereka sigap melakukan suntik di tempat, apabila anak tidak mau duduk di kursi panas bilik vaksinasi.

"Memang kami sudah siapkan tim khusus pengendali anak-anak yang memiliki ketakutan berlebih," imbuhnya.

Selain ada peran tim khusus pengendali, seorang badut turut diterjunkan untuk menghalau ketegangan sebelum dan sesudah disuntik. 

Hal itu untuk memastikan tidak adanya kejadian ikutan pasca imunisasi atau KIPI.

"Kami suruh tunggu 15 menit untuk mengetahui reaksinya, namun belum ada laporan sejauh ini," ucapnya.

Pelaksanaan vaksinasi dosis pertama masih menunggu kabar dari Puskesmas Kedungmundu yang ditugaskan sebagai vaksinator. 

"Biasanya dua minggu setelah dosis pertama, tetapi kami tetap menunggu informasi," ujarnya. (mcr5/jpnn)

Tim khusus pengendali beraksi mengajak interaksi baik bicara maupun permainan tangan untuk menenangkan siswa SDLB Negeri Semarang yang takut jarum suntik.

Redaktur : Sigit Aulia Firdaus
Reporter : Wisnu Indra Kusuma

Facebook JPNN.com Jateng Twitter JPNN.com Jateng Pinterest JPNN.com Jateng Linkedin JPNN.com Jateng Flipboard JPNN.com Jateng Line JPNN.com Jateng JPNN.com Jateng

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News