3 Desa di Banyumas Kekeringan, BPBD Kirim Bantuan Air Bersih
Rabu, 17 Juli 2024 – 08:00 WIB
Dia mengatakan lebih lanjut, pihaknya telah melakukan berbagai persiapan untuk mengantisipasi dampak musim kemarau di Banyumas, termasuk antisipasi terhadap kemungkinan terjadinya kebakaran hutan dan lahan (karhutla).
Kabupaten Banyumas terdapat sejumlah lokasi rawan terjadinya karhutla, antara lain Kecamatan Rawalo, Kebasen, dan Purwojati.
"Oleh karena itu, kami mengimbau masyarakat untuk tidak membuka lahan dengan cara dibakar, tidak meninggalkan api atau membuang puntung rokok sembarangan saat di hutan, maupun tidak melakukan hal-hal yang berpotensi memicu terjadinya kebakaran," kata Budi. (antara/jpnn)
Sebanyak 389 keluarga,yang terdiri atas 1.459 jiwa di Banyumas, Jawa Tengah engalami krisis air bersih akibat kekeringan pada musim kemarau.
Redaktur & Reporter : Danang Diska Atmaja
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News