Sekolah Vokasi UNS Kembangkan Puskesmas Online, Lihat

Selasa, 26 April 2022 – 14:00 WIB
Sekolah Vokasi UNS Kembangkan Puskesmas Online, Lihat - JPNN.com Jateng
Peluncuran aplikasi Pusline.com beberapa waktu yang lalu. ANTARA/Aris Wasita

Dia mengatakan, keberadaan aplikasi tersebut diharapkan mampu membantu peningkatan perekonomian UMKM khususnya pengusung makanan sehat melalui fitur pesan makanan sehat.

Terkait dengan aplikasi, kata dia, dibuat oleh tim Tahes Bergerak yang diusung dari program studi Diploma III Teknik Informatika PSDKU Madiun dan Diploma III Kebidanan SV UNS.

Dia mengatakan untuk pembuatan dan pengembangan aplikasi ini didanai oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi Kemendikbudristek dan Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP).

"Untuk mitra dari aplikasi Pusline.com saat ini adalah UPTD Puskesmas Ngoresan Surakarta, Catering Mentari, dan Tahu Bakso UMMA," katanya.(antara/jpnn)

Sekolah Vokasi UNS mengembangkan Puskesmas Online yang menyediakan berbagai fitur kesehatan.

Redaktur & Reporter : Sigit Aulia Firdaus

Sumber antara
Facebook JPNN.com Jateng Twitter JPNN.com Jateng Pinterest JPNN.com Jateng Linkedin JPNN.com Jateng Flipboard JPNN.com Jateng Line JPNN.com Jateng JPNN.com Jateng

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News