Dikira Tanggul Semarang Jebol Lagi, Pekerja Berhamburan, Ini Faktanya
Kamis, 02 Juni 2022 – 14:37 WIB

Para pekerja Kawasan Industri Pelabuhan Tanjung Emas Semarang. Foto: Tangkapan layar Instagram @infokejadiansemarang.new.
Pria berusia 36 tahun itu berharap kondisi tanggul segera diperbaharui menjadi lebih baik lagi. Selain tanggul, menurutnya terdapat drainase sekitar pabrik yang harus dinormalisasi.
"Itu tanggul sudah tua, dan sebaiknya selokannya dikeruk karena tiap hujan pasti menggenang di jalan," tuturnya.(mcr5/jpnn)
Pekerja di kawasan industri Pelabuhan Tanjung Emas berhamburan menyelamatkan diri lantaran mengira tanggul Semarang jebol lagi. Ini faktanya.
Redaktur : Sigit Aulia Firdaus
Reporter : Wisnu Indra Kusuma
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News