Fakta Kebakaran Hotel Tentrem Semarang, Berawal dari Insiden Kecil
Minggu, 19 Juni 2022 – 06:08 WIB

Suasana Hotel Tentrem Semarang setelah petugas pemadam kebakaran berhasil menjinakkan api, Sabtu (18/6) malam. Foto: Wisnu Indra Kusuma/JPNN.com
Sekarang ini, lokasi kejadian telah berhasil disterilkan oleh aparat kepolisian setelah dipadamkan oleh Dinas Pemadam Kebakaran Kota Semarang.
"Olah TKP pertama sudah dilaksanakan, gabungan antara Polrestabes Semarang dengan Polsek Semarang Tengah," kata Kapolsek Semarang Tengah Kompol Indra Romantika ditemui di lokasi kejadian.
Pihaknya menyatakan lokasi kejadian telah disterilkan setelah berhasil dipadamkan oleh Dinas Pemadam Kebakaran Kota Semarang.
"Lokasi kejadian yang terbakar sudah padam. Kami pasang police line," ungkap Kompol Indra.(mcr5/jpnn)
Manajemen Hotel Tentrem Semarang buka suara soal peristiwa kebakaran di kamar nomor 1.109 lantai 11. Simak penjelasannya.
Redaktur : Sigit Aulia Firdaus
Reporter : Wisnu Indra Kusuma
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News